Di balik penampilannya yang selalu memukau, jadi penasaran kira-kira seperti ya penampakan lemari dan walk in closet selebgram hits di Indonesia? Yuk, intip penampakan walk in closet 5 selebgram Indonesia. Goals banget!
Maria Rahajeng
Lihat postingan ini di Instagram
Sebuah kiriman dibagikan oleh Maria Rahajeng (@mariarahajeng) pada 27 Feb 2020 jam 9:01 PST
Di balik penampilan Maria Rahajeng yang selalu stylish, pastinya penasaran dong seperti apa, sih, lemari bajunya? Maria pernah memperlihatkan keadaan closet-nya yang rapi banget di salah satu foto. Deretan baju yang digantung pastinya memudahkan dalam memilih outfit yang akan dipakai.
Anaz Siantar
Lihat postingan ini di Instagram
Sebuah kiriman dibagikan oleh Anastasia Siantar (@anazsiantar) pada 7 Agu 2020 jam 10:35 PDT
Melihat wardrobe closet milik Anaz Siantar seperti melihat hasil photoshoot di majalah, ya. Rapi dan minimalis tidak hanya memudahkan untuk memilih outfit, tapi juga nyaman dilihat.
Marsha Aruan
Lihat postingan ini di Instagram
Sebuah kiriman dibagikan oleh Marsha Aruan (@aruanmarsha) pada 7 Mei 2020 jam 11:17 PDT
Marsha Aruan pernah berfoto dengan latar belakang lemarinya. Deretan outfit warna warni di belakangnya jadi rahasia di balik gaya keren Marsha.
Diana Rikasari
**Lihat postingan ini di Instagram
Oh wow my shoes are mostly sneakers now 😅
Sebuah kiriman dibagikan oleh DIANA RIKASARI (@dianarikasari) pada 11 Jul 2020 jam 12:38 PDT**
Diana Rikasari memiliki gaya fashion yang quirky dan colorful. Enggak heran jika lemari bajunya dipenuhi oleh item unik dan berwarna cerah seperti ini.
Michimomo
Lihat postingan ini di Instagram
Closet cleaning…….. I need @mariekondo
Sebuah kiriman dibagikan oleh Michelle Hendra 채미설 (@michimomo) pada 29 Des 2019 jam 6:18 PST
Closet milik Michimomo yang padat. Kira-kira, butuh waktu berapa lama ya untuk ngeberesinnya? He-he.
Jadi, wardrobe closet milik siapa yang bikin kamu ngiler?