Bernilai Tinggi, Ini Keunggulan Bibit Pohon Kacang Macadamia
23 Ditonton
Di Tegal, Jawa Tengah ada sebuah lahan hutan yang menanam beberapa jenis bibit pohon salah satunya bibit pohon kacang macadamia yang konon bernilai tinggi. Apa saja keunggulan dari kacang macadamia ini?